Palembang – Bawaslu Ogan Ilir Menggelar Konsolidasi Pengawasan Tahapan Kampanye “Peran Media Dalam Menangkal Hoaxs Pada tahapan pemilu Serentak Tahun2024” di Hotel Beston Palembang, Sabtu (9/12/2024).
Ketua Bawaslu Ogan Ilir Dewi Alhikmah Wati, menjelaskan peran media dalam pelaksanaan pemilu di Tahun 2024 ini sangatlah penting.
“Karena Media adalah jembatan awal Informasi untuk menyampaikan kepada masyarakat,”tuturnya.
Lanjutnya, hoax ini adalah hal yang sangat kita tidak harapkan keberadaannya di Masyarakat.
“Sedangkan Masyarakat Perlu infomasi yang benar benar Update dan akurat,”tegasnya.
“Dan ia mengajak semua pihak untuk bersama-sama menangkal hoaks demi menciptakan Pemilu yang kondusif, damai, dan aman,”tutupnya.